√ Kuota CPNS 2019 dan PPPK 2019 Seluruh Indonesia TERKUAK!
Kuota CPNS 2019 Seluruh Indonesia TERKUAK! - Siapa sangka setelah adanya CPNS 2017, CPNS 2018 dan sekarang ternyata kembali dibuka CPNS (Calon Pegawai Negeri Sipil) 2019. Pendaftaran CPNS 2019 kali ini diiringi dengan Pembukaan Pendaftaran PPPK (Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja) 2019.
Sebelumnya MenpanRB Syafruddin juga telah memberikan bocoran jadwal rekrutmen CPNS 2019 dan PPPK 2019, diperkirakan akan dibuka segera pada Agustus dan Oktober 2019.
Disamping itu, Badan Kepegawaian Negara (BKN) memperkirakan, lowongan guru masih menjadi porsi terbesar dari total formasi dalam dua kali penarikan Aparatur Sipil Negara (ASN) baru tersebut.
"Untuk perekrutan PPPK Tahap II dan CPNS, kita sebutnya itu ASN. Porsi terbesar kemungkinan masih guru. Tapi untuk detail informasi pastinya kita masih belum bisa sampaikan," ujar Kepala Biro Humas BKN Mohammad Ridwan saat berbincang dengan Liputan6{.}com, Rabu (17/7/2019).
Adapun dalam hal ini, BKN sendiri telah mengeluarkan dengan resmi melalui akun official nya di Instagram untuk Kuota CPNS 2019 dan PPPK 2019, sebagaimana dapat dilihat sebagai berikut ini:
Dengan bukaan formasi sebesar itu, tentu saja memberikan peluang yang sangat besar bagi putra putri yang ingin mendaftaran menjadi calon asn 2019. Oleh karena itu alangkah baiknya untuk mempersiapkan diri untuk di medan pertempuran berikutnya! Selamat Berjuang.
Belum ada Komentar untuk "√ Kuota CPNS 2019 dan PPPK 2019 Seluruh Indonesia TERKUAK!"
Posting Komentar